Mengenal While Loop, For Loop dan Nested Loop (secara sederhana)

Ruth
2 min readAug 21, 2021

--

Oleh Ruth Edri

Loop merupakan proses yang berjalan ketika menghadapi suatu kondisi, oleh karenanya, loop berkaitan dengan if, else, dan elif. Dikarenakan, if,else, elif merupakan proses decision making pada suatu condition statement, dan loop merupakan proses yang berjalannya. Jika tidak ditemukan pemecahan masalah terhadap suatu condition statement maka looping akan terjadi.

Credit: Google.com

Proses kerja looping juga sangat bergantung pada “if,else,elif” condition statement dan formulasi yang diterjemahkan pada codingan python itu sendiri.

Loop memiliki beberapa jenis loop:

· While Loops

· For Loops

· Nested Loops

While loops

While loops akan mengeksekusi if condition secara terus menerus asalkan condition statement itu menghasilkan pernyataan “True” dan while loops statement dilakukan secara uncountable (secara terus menerus, jika jumlah perulangan tidak ditemukan atau ditentukan)

#Contoh While Loop
#Code ini dapat dicoba dicode editor kalian
#contoh while loop
i = 1
while i <= 5
print("Semangat")
i+= 1

For loops

Berbeda dengan While loops, For Loops membaca data dari suatu array atau himpunan data. Proses perulangan pada for loops, dilakukan berdasarkan array/himpunan data yang telah didefinisikan pada suatu variabel.

#1 contoh for loops 
fruits = ["apple", "banana", "cherry"]
for x in fruits:
print(x)
#2 contoh for loopslistKota = [ 'Jakarta', 'Surabaya', 'Depok', 'Bekasi', 'Solo', 'Jogjakarta', 'Semarang', 'Makassar' ]

for kota in listKota:
print(kota)

Nested Loop

Nested singkatnya perulangan (didalam perulangan) atau statement(didalam statement)

#Contoh penggunaan Nested Loop
#Catatan: Penggunaan modulo pada kondisional mengasumsikan nilai selain nol sebagai True(benar) dan nol sebagai False(salah)

i = 2
while(i < 100):
j = 2
while(j <= (i/j)):
if not(i%j): break
j = j + 1
if (j > i/j) : print(i, " is prime")
i = i + 1

print("Good bye!")

REFERENSI

--

--

Ruth
0 Followers

⚫⚪ Sedikit Kata, Data, dan Sosial Budaya|Mendokumentasikan berbagai hal dengan menulis